Sabtu, 27 November 2010

Resep Ikan Asin Pedas







Bahan - bahan:
  • 250 gr ikan asin gabus, potong uk 2 cm x 2 cm
  • 2 bh cabe merah, iris tipis serong
  • 4 bh bawang merah, iris tipis
  • 1 bh jeruk nipis, airnya saja
  • 3 sdk makan minya goreng
Cara memasak:
  • Siram ikan asin gabus dengan air mendidih, biarkan hingga dingin, cuci dan tiriskan
  • Panaskan minyak yang cukup banyak di atas pengorengan dengan api sedang
  • Masukkan ikan asin tadi kemudian goreng hingga matang.
  • Angkat dan tiriskan.
  • Panaskan minyak sesuai resep, masukkan bawang merah dan tumis hingga harum
  • Tambahkan cabe merah, aduk rata, tumis hingga layu
  • Kecilkan api, lalu masukkan ikan asin yang sudah digoreng dan air jeruk nipis.
  • Aduk rata, angkat dan sajikan.








silahkan anda Copy paste artikel diatas tapi kalau anda tidak keberatan mohon cantumkan sumber dengan linkback ke blog ini. terimakasih....!!!

0 komentar:

Posting Komentar

SILAHKAN BERI KOMENTAR TERBAIK ANDA SETELAH MEMBACA ARTIKEL DIATAS
DAN JUGA ANDA AKAN MENDAPATKAN BACKLINK OTOMATIS

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More