Kamis, 21 Januari 2010

06 Gumbreg



06_gumbreg

  1. Dewa Bumi : Bethara Cakra.
  2. Pohonnya Beringin : menjadi tempat berlindung.
  3. Burungnya Ayam Alas : disenangi orang berpangkat.
  4. Gedhongnya di sebelah kiri : tulus ikhlas.
  5. Kakinya berendam di air :
    Perintahnya lembut di depan panas di belakang.
  6. Gumbreg geter wong tinuku abane :
  7. Berwibawa dan berpengaruh, semua perintahnya diikuti bawahan.
  8. Aralnya : kalau berada di air.
  9. Sedekah / sesaji :
    Nasi dang-dangan beras senilai zakat fitrah, lauknya ayam barumbun dipindang, kuluban 9 macam.
  10. Do'anya : rajukna, slawatnya : 4 ketheng.
  11. Kala Jaya Bumi : ada di selatan.
  12. Kalau wukunya berjalan, selama 7 hari hendaknya menghindari bepergian ke arah selatan.
  13. Gumbreg patining wreksa : Gumbreg kelemahan bagi yang mengandalkan kekuatan jasmani.
  14. Wuku Gumbreg baik untuk merundingkan berbesanan, untuk mencari nafkah mendapat keberuntungan.
  15. Tidak baik untuk menanam kebun, mendirikan rumah, memulai berbagai karya dan bepergian.








silahkan anda Copy paste artikel diatas tapi kalau anda tidak keberatan cantumkan sumber dengan linkback ke blog ini. terimakasih....!!!

0 komentar:

Posting Komentar

SILAHKAN BERI KOMENTAR TERBAIK ANDA SETELAH MEMBACA ARTIKEL DIATAS
DAN JUGA ANDA AKAN MENDAPATKAN BACKLINK OTOMATIS

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More